Isi Buku
Pengantar
BAB SATU: PASANGAN YANG SEJAJAR BAGI PRIA
- Penciptaan Wanita Pertama (Sebuah Perbandingan dari Tiga Agama)
- Periode Kehamilan dan Kelahiran
- Kelahiran Seorang Anak Perempuan: Aib atau Berkah?
- Wanita Najis?
- Status Wanita Muslim dalam Masyarakat
- Peran Serta Wanita dalam Dakwah
- Peran Kaum Wanita di Medan Perang
- Wanita Muslim di Arena Politik
- Apakah Suara Wanita Aurat?
- Apakah Wanita Muslim Punya Hak untuk Bekerja?
- Bolehkah Seorang Wanita Menjadi Pemimpin?
- Khitan dalam Islam
- Pergaulan yang Diizinkan Antara Pria dan Wanita
- Apakah Kepemimpinan Berarti Pria Lebih Unggul daripada Wanita?
- Kesetaraan Pria dan Wanita dalam Al-Qur’an
- Kesetaraan Antara Pria dan Wanita
- Apakah Wanita Kurang Sempurna Jika Dibandingkan dengan Pria dalam Kemampuan Mental dan Agama?
- Kesaksian Wanita
- Sumpah Wanita
- Apakah Wanita Dihitung Setengah Orang dalam Diyat?
- Apakah Seorang Wanita Muslim Berhak Menerima Warisan?
BAB DUA: PERTUNANGAN
- Cinta dalam Islam
- Hak Memilih
- Cara-Cara Pertunangan yang Dikenal dalam Sunnah
- Dua Pelamar yang Ingin Menikahi Wanita yang Sama
- Pertunangan dalam Islam (Persiapan Pra-Nikah)
- Aturan-Aturan Terkait Pemutusan Pertunangan
- Pertanyaan-Pertanyaan dalam Wawancara Pertunangan
BAB TIGA: PERNIKAHAN
- Bentuk-Bentuk Pernikahan di Arab Pra-Islam
- Islam Menghapus Perbudakan
- Pandangan Islam Terkait Pernikahan
- Keuntungan dan Manfaat Pernikahan dalam Islam
- Tetapkan Tujuanmu untuk Menikah
- Meralat Akad Nikah dan Syarat-Syarat yang Diizinkan
- Pernikahan Siri dan ‘Urfi (Pernikahan yang Tak Terdaftar)
- Pasangan-Pasangan yang Dilarang
- Pernikahan Antara Pasangan Berbeda Agama
- Pernikahan dengan Nonmuslim dan Hak-Hak Mereka
- Mengapa Pria Muslim Boleh Menikah dengan Wanita Nonmuslim dan Tidak Sebaliknya?
BAB EMPAT: HUBUNGAN SUAMI-ISTRI
- Hubungan Antar-Pasangan Setelah Akad Nikah dan Sebelum Pernikahan Diumumkan Secara Resmi
- Hak bagi Pasangan Suami-Istri
- Hak Pasangan Membatalkan Hak Allah
- Istri yang Baik Dipuji dalam Sunnah
- Tugas, Tanggung Jawab, dan Imbalan bagi Istri
- Bagaimana Merebut Hati Suami
- Sifat-Sifat yang Disukai Suami pada Istri
- Bagaimana Membuat Istri Bahagia
- Nasihat untuk Suami: Sifat-Sifat yang Diinginkan Istri pada Suami
- Kiat-Kiat Parnikahan untuk Menjalin Hubungan Suami-Istri yang Lebih Baik
- Bagaimana Memecahkan Konflik Pernikahan Anda
BAB LIMA: HAK-HAK WANITA
- Hak untuk Memilih Suami
- Hak untuk Menyimpan Mas Kawin
- Hak untuk Menyimpan Harta dan Diperlakukan dengan Baik
- Hak untuk Memiliki Pembantu Rumah Tangga
- Hak untuk Mengungkapkan Perasaan
- Hak untuk Mendapatkan Perlakuan Baik
- Beberapa Kesalahpahaman
- Hak untuk Melanjutkan Pendidikan Setelah Menikah
- Hak untuk Memberi Masukan kepada Suami
- Hak dalam Hubungan Suami-Istri (Hubungan Seksual)
- Cara Berhubungan Seksual Menurut Al-Qur’an dan Sunnah
- Beberapa Kesalahpahaman tentang Hubungan Seksual yang Halal Menurut Islam
- Bagaimana Islam Memandang Hubungan Fisik antara Suami-Istri?
- Menolak Melakukan Sanggama
- Hak Wanita Sebagai Janda
BAB ENAM: PERAN ORANG TUA
- Kewajiban Orangtua
- Hak Orangtua
- Bersikap Baik kepada Orangtua
- Hak-Hak dan Peran Wanita sebagai Ibu
- Anak adalah Anugerah Tuhan
- Aturan-Aturan tentang Anak Sejak Lahir Hingga Dewasa
- Menyusui
- Mendorong Ibu untuk Menyusui: Obat Berbagai Penyakit
- Adopsi
- Saran untuk Orangtua: Bagaimana Memperlakukan Anak
- Saran untuk Ayah dan Ibu Tiri
- Merencanakan Keluarga
BAB TUJUH: WANITA DI SURGA
- Wanita yang Beriman Lebih Baik daripada Bidadari Surga
- Apakah Wanita adalah Penghuni Surga atau Neraka?
- Kedudukan Wanita di Surga
- Para Bidadari Surga
- Siapa yang Bisa Mendapatkan Bidadari Surga?
BAB DELAPAN: POLIGAMI
- Poligami Menurut Tiga Agama
- Para Nabi Terdahulu dan Poligami
- Mengapa Poligami Dibolehkan dalam Islam?
- Kedudukan Poligami dalam Hukum Islam
- Islam Mencegah Penyalahgunaan Poligami
- Keadilan dalam Poligami
- Pembagian Waktu untuk Para Istri
- Waktu untuk Istri yang Baru (Istri Kedua)
- Mengganti Waktu
- Hak Tempat Tinggal untuk Para Istri
- Hak atas Uang
- Wanita yang Berpoligami!
- Poligami atau Seks Bebas?
- Islam Membatasi Seks Bebas
- Hikmah di Balik PraktikPoligami Rasulullah saw.
- Apakah Praktik Poligami Nabi Muhammad saw. Tidak Didasari Nafsu?
- Ciri-Ciri Poligami yang Dilakukan Nabi Muhammad saw.
BAB SEMBILAN: PERCERAIAN
- Perceraian Menurut Pandangan Tiga Agama
- Mengapa Islam Membolehkan Perceraian?
- Perceraian Sebelum Kedatangan Islam
- Islam Membatasi Siklus Perceraian
- Langkah-Langkah Sebelum Perceraian
- Syarat-Syarat Perceraian yang Benar
- Hak Wanita untuk Mengajukan Cerai
- Mengajukan Cerai
- Jenis-Jenis Perceraian dalam Islam
- Jenis-Jenis Masa Tunggu dan Manfaatnya
- Masa Tunggu bagi Suami
- Hubungan Antara Mantan Suami/Istri Setelah Perceraian
- Hak Asuh Anak Setelah Perceraian
- Saran untuk Mereka yang Bercerai
BAB SEPULUH: JILBAB DAN AURAT
- Jilbab Dipandang dari Tiga Agama
- Apakah Jilbab Hanya Diwajibkan untuk Istri-Istri Rasulullah saw.?
- Jilbab dalam Islam
- Bentuk Kesantunan untuk Pria
- Ketentuan Berpakaian untuk Wanita Muslim
- Ketentuan Berpakaian untuk Pria Muslim
- Keutamaan dalam Jilbab
- Jilbab dan Sains
- Pakaian Ketat Menyebabkan Kemandulan dan Peradangan Rahim
Daftar Rujukan